Kategori: Tutorial

  • Cara Membuat Daftar Isi Skripsi Secara Otomatis

    Cara Membuat Daftar Isi Skripsi Secara Otomatis

    Cara Membuat Daftar Isi Otomatis di Word – Pada tutorial kali ini saya akan bahasa bagaimana cara membuat daftar isi makalah dan skripsi secara otomatis. Bagi anda yang sedang mengerjakan skripsi atau makalah tentu anda membutuhkan sebuah halaman yang di beri judul Daftar isi. Untuk membuat daftar isi sebenarnya boleh dibilang susah-susah gampang dalam proses…

  • Cara mengganti Font Di Instagram story

    Cara mengganti Font Di Instagram story

    Cara mengganti Font Di Instagram story – Pada tutorial kali ini saya akan berbagi trik cara mengganti font di instagram Story dengan aplikasi tambahan. Kalian bosan ketika anda ingin membuat story di instagram, karena font yang disediakan oleh instagram hanya itu-itu saja. Anda pasti ingin berkreasi merubah atau mengganti font instagram dengan menggunakan font unik…

  • Tutorial TEXT BEHIND OBJECT di Kinemaster

    Tutorial TEXT BEHIND OBJECT di Kinemaster

    Tutorial TEXT BEHIND OBJECT di Kinemaster – Pada kesempatan kali ini saya akan memberikan tutorial cara membuat text behind object di kinemaster. Apa sih Text behind object? bagi yang belum tahu akan saya jelaskan terlebih dahulu apa itu text behind object. Text behind object atau dalam bahasa indonesianya itu teks dibelakang objek, yaitu membuat teks…

  • Cara Edit Slow Motion Di Kinemaster

    Cara Edit Slow Motion Di Kinemaster

    Edit Slow Motion Di Kinemaster – Pada tutorial kali ini saya akan membahas bagaimana cara membuat slow motion di kinemaster. Apa sih Slow Motion itu? Bagi anda yang belum tahu apa itu slow motion, slow motion adalah sebuah video yang bergerak lambat dari video aslinya lantaran karena di edit. jadi video slow motion itu adalah…

  • Cara Beli Token Listrik Dengan Aplikasi Dana

    Cara Beli Token Listrik Dengan Aplikasi Dana

    Cara Beli Token Listrik – Pada artikel kali ini saya akan berbagi tutorial bagaimana Cara Beli Token Listrik Dengan Aplikasi Dana Cara mudah untuk melakukan pembayaran listrik tanpa ribet dan tidak perlu antri yaitu menggunakan aplikasi smartphone android DANA. Aplikasi DANA dapat kita download di google play atau yang sering disebut play store. Aplikasi ini…

  • Cara Membuat Text Berjalan Di KineMaster

    Cara Membuat Text Berjalan Di KineMaster

    Cara Membuat Teks Berjalan Di KineMaster – Pada kesempatan kali saya akan membagikan sebuah tips cara membuat teks berjalan atau running text di kinemaster. Running Text atau teks berjalan biasanya digunakan dalam sebuah video, dimana teks berjalan ini biasanya berisi berita atau informasi. Contohnya yang sering menggunakan running text ini adalah video yang di acara…

  • Cara membuat video di dalam teks di kinemaster

    Cara membuat video di dalam teks di kinemaster

    Video di dalam teks di kinemaster – Saya akan membagikan tutorial cara memasukan video ke dalam teks dengan aplikasi kinemaster. Anda mungkin sudah tidak asing lagi dan sering melihat sebuah video yang ada didalam teks. Sebenarnya itu sangat mudah kalau kita tahu triknya, karena untuk membuat in text video effect itu tidak ribet seperti yang…